
Alasan kami menolak hasil Musyawarah Besar (Mubes) tersebut adalah bagian perubahan nama dari IPMD ke BPPMD karena tidak sesuai dengan prosedur organisasi dimana dilakukan tanpa musyarawah di tingkat lokal organisasi, langsung revisi dan di tetapkan ditingkat forum.
Hal ini kami baru tahu dan kaget sebenarnya Mubes dilakukan terlebih dahulu disetiap ikatan lokal masing-masing guna memutuskan dan menetapkan AD-ART, agar berjalan dengan efektif dan lancar karena keputusannya diambil oleh anggota ikatan lokal masing-masing,
Oleh karena itu kata, Lazarus Pigai, bahwa kami khusus IPPMD Jayapura tidak setujuhi hasil Musyawarah Besar di tingkat Forum, karena di Jayapura ini persaingan antar Ikatan lokal terlalu tinggi sehingga kami tak bisa serta merta merubah nama, tetap IPPMD.
Merubah nama atau tidak itu adalah kewenangan ada ditangan kami mahasiswa-mahasiswi Debei se-Jayapura tidak perlu ikut campur tangan dengan forum IKBD, sebenarnya Forum IKBD itu tinggal setujuhi apa yang ditetapkan dari masing-masing Ikatan lokal yang ada dalam IKBD Se-Tanah Papua, kalau mau revisi, revisi yang tingkat forum saja, kamu yang setir kita atau kita sendiri setir untuk menjalankan organisasi ini, Revisi dan tidaknya melalui MUBES lokal bukan MUBES forum Sekian,
Diakhir pernyataan tersebut ditulis “siapa yg komentar/tanya saya Atas Nama Lazarus Pigai siap Jawab dan siap jelaskan”. By: Kabarpugay